Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Topologi Jaringan: Pengertian, Macam-Macam, dan Gambar Topologi Jaringan

Gambar
  Topologi Jaringan: Pengertian, Macam-Macam, dan Gambar Topologi Jaringan Ilustrasi Topologi Jaringan Komputer Ketika kita membangun sebuah jaringan komputer, topologi jaringan merupakan aspek penting yang harus diperhatikan dengan serius. Bukan tanpa alasan, hubungan geometris antar berbagai unsur dasar penyusun jaringan (link, node, dan station) harus sesuai dengan kebutuhan agar setiap komputer dalam satu jaringan dapat terkoneksi dengan baik. Pengertian Topologi Jaringan Daftar isi Secara sederhana, pengertian topologi jaringan komputer adalah metode atau cara yang digunakan agar dapat menghubungkan satu komputer dengan komputer lainnya. Struktur atau jaringan yang digunakan untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lainnya bisa dengan menggunakan kabel ataupun tanpa kabel ( nirkabel ). Pada pelaksanaannya, ada beberapa macam topologi pada suatu jaringan komputer yang digunakan sesuai dengan skala jaringan, tujuan, biaya, dan penggunanya. Beberapa macam topologi tersebut a

Macam-macam Jaringan Komputer Beserta Fungsinya yang Perlu Diketahui

Gambar
Macam-macam Jaringan Komputer Beserta Fungsinya yang Perlu Diketahui 16 Perbesar Macam-macam Jaringan Komputer (Sumber: Pixabay)  Macam-macam  jaringan komputer  perlu diketahui oleh setiap pengguna komputer. Apalagi komputer sudah menjadi bagian dari kehidupan manusia. Dengan komputer, pertumbuhan teknologi internet berkembang semakin pesat. Dengan adanya internet, penyebaran informasi menjadi lebih cepat diterima oleh berbagai kalangan masyarakat.  Jaringan komputer  dapat membuat para pengguna komputer berkomunikasi satu sama lain dengan sangat mudah. Sistem yang terdiri dari dua komputer atau lebih ini dapat saling berhubungan melalui media transmisi dan saling berbagai data. Macam-macam jaringan komputer dibagi ke dalam beberapa kelompok. Jaringan komputer ini bisa dibagi berdasarkan jangkauan geografis, media transmisi data, distribusi sumber data atau informasi, dan berdasarkan peranan dan hubungan tiap komputer dalam memproses data. 2 dari 6 halaman Definisi Jaringan Komputer P